SEPEKAN TERAKHIR
  Jumat, 19 April 2024   -HARI INI-
  Kamis, 18 April 2024
  Rabu, 17 April 2024
  Selasa, 16 April 2024
  Senin, 15 April 2024
  Minggu, 14 April 2024
  Sabtu, 13 April 2024
POKOK RENUNGAN
Memaknai Kenaikan Tuhan Yesus ke surga bukan hanya dengan perayaan yang meriah, tetapi juga dengan menggaungkan peristiwa tersebut ke seluruh dunia.
DITULIS OLEH
Pdt. Denny D. Kristianto
Rohaniwan Pusat
Renungan Lain oleh Penulis:
Home  »  Renungan  »  Kehadiran, Kemenangan dan Kepergian Yang Sunyi
Kehadiran, Kemenangan dan Kepergian Yang Sunyi
Kamis, 05 Mei 2016 | Tema: Umat Yang Kudus
Kehadiran, Kemenangan dan Kepergian Yang Sunyi
Lukas 2:1-20; 24:1-12; Kisah Rasul 1:6-14

Pada tahun ini ulang tahun Gereja tempat Sambey dan Benay berjemaat dirayakan dengan sangat sederhana. Roti tart yang menjulang tinggi diarak ke depan mimbar menjelang akhir ibadah. Para rohaniwan, majelis, dan pengurus seksi maju ke depan dengan sangat tertib langkah demi langkah. Sebuah pisau berkilau yang terhias cantik telah dipersiapkan untuk sesi potong kue. Ketika Gembala Jemaat memotong kue tipis terdengar suara yang tak lazim. “Krrreeeek…rrryeerkk….eerrrr…eek.” Dan tampak butiran-butiran putih nan lembut berguguran mengikuti irisan pisau. Sambey dan Benay yang sedari tadi membayangkan lezatnya kue itu mendadak kehilangan selera makan. Tampakya bahan kue itu bukan sesuatu yang layak makan. Andaikata dipaksa memakannya sedikit, maka setidaknya perut akan mual. Jika kebanyakan bisa membuat orang break dance [kejang-kejang], tak sadarkan diri, dan bisa-bisa dinyatakan lulus dengan gelar almarhum. “Kue itu dari styrofoam!” pikir mereka kompak.

“Mengapa tahun ini kok ngiritnya kebangetan, ya?” kata Benay prihatin. “Ya tentu ada prioritas kebutuhan Gereja yang lebih penting daripada sekedar perayaan!” jawab Sambey, “Mbok pikiranmu itu jangan makanan melulu, Ben!” Benay jadi cemberut menanggapi teguran sahabatnya itu. “Ben, ini baru ul...selengkapnya »
FOLLOW OUR INSTAGRAM
RENUNGAN HARIAN
19 Apr '24
19 Apr '24
19 Apr '24
Copyright © 2012 All rights reserved. Designed and Developed by GIA Dr. Cipto Semarang