SEPEKAN TERAKHIR
  Jumat, 19 April 2024   -HARI INI-
  Kamis, 18 April 2024
  Rabu, 17 April 2024
  Selasa, 16 April 2024
  Senin, 15 April 2024
  Minggu, 14 April 2024
  Sabtu, 13 April 2024
POKOK RENUNGAN
Pokok untuk direnungkan: Selamat atau binasa adalah konsekuensi dari keputusan kita dalam meresponi teguran.
DITULIS OLEH
Ibu Ribkah E. Christanti
Kontributor
Renungan Lain oleh Penulis:
Home  »  Renungan  »  Mau Selamat Atau Binasa?
Mau Selamat Atau Binasa?
Selasa, 24 Juni 2014 | Tema: The Burning Spirit
Mau Selamat Atau Binasa?
2 Samuel 12:1-14
Dalam sebuah segmen acara televisi swasta terdapat sebuah judul yang begitu miris, yaitu tentang pembunuh muda, yaitu anak-anak yang telah melakukan pembunuhan di usia yang masih muda. Dalam versi acara tersebut, disebutkan beberapa anak, mulai usia 5 tahun sampai usia remaja, membunuh dengan beberapa alasan. Salah satunya ada seorang anak yang tega menghabisi kedua orangtuanya hanya karena sakit hati ditegur ayahnya untuk tidak terus menerus bermain game. Menurut saya, sangat disayangkan sekali, hanya karena hal sepele, dia melakukan respon yang di luar batas.

Tentang teguran, Alkitab banyak sekali mencatat kisah beberapa tokoh. Diantaranya teguran Tuhan kepada Daud melalui nabi Natan. Dalam 2 Samuel 11 dikisahkan kesalahan yang dibuat Daud. Namun ketika Tuhan menegur Daud, yang waktu itu adalah seorang raja yang besar, dikagumi oleh bangsanya maupun bangsa lain, ia meresponinya dengan rendah hati dan menyesali perbuatannya. Daud mau menerima konsekuensi dosa yang telah dilakukannya. Dan Tuhan tetap menyatakan janji-Nya kepada Daud dan keturunannya (2 Samuel 7:1-17).

Kisah lain adalah tentang Ahab. Berkali-kali Tuhan menegur Ahab melalui nabi-nabi-Nya (1 Raja-Raja ...selengkapnya »
FOLLOW OUR INSTAGRAM
RENUNGAN HARIAN
19 Apr '24
19 Apr '24
19 Apr '24
Copyright © 2012 All rights reserved. Designed and Developed by GIA Dr. Cipto Semarang